Humaniora

NTT Wacanakan Bangun Rumah Sakit Pusat Kanker

Kupang – Pemerintah Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT) mewacanakan pembangunan rumah sakit pusat kanker pertama di daerah itu.

Jika rencana berhasil diwujudkan, Rumat Sakit Pusat Kantor NTT ini mengunakan gedung Rumah Sakit (RS) WZ Johannes Kupang, sedangkan RS WZ Johannes dipindahkan ke lokasi yang baru.

Rencana pembangunan rumah sakit kanker turut melibatkan Rumah Sakit Kanker Dharmais Jakarta terutama dalam penyiapan sumber daya manusia (SDM).

“RSUD Johannes yang sekarang, akan kita pindahkan ke lokasi baru yang tentunya kita siapkan dengan baik. Langkah ini yang sementara dijajaki oleh Pemerintah Provinsi NTT,” kata Laiskodat saat menerima Direktur RS WZ Johannes Kupang dokter Mindo Sinaga dan rombongan, Senin (27/2/2023)

Salah satu langkah maju terkait pembangunan rumah sakit kanker ialah rencana pengembangan pusat layanan radio terapi yang akan dibangun di area rumah sakit pemerintah tersebut pada 2024.

Ahli Onkologi RS WZ Johannes, dokter Heri mengatakan, radio terapi yang akan dibangun mengunakan sistem one stop service. “Pasien kanker akan dirawat dan diobati pada tempat tersebut, disertai juga dengan fasilitas penginapan bagi pasien kanker,” katanya.

“Ini sebuah langkah maju, karena ke depannya pusat layanan radio terapi yang lokasinya akan dibangun di areal RSUD Johannes, akan dikembangkan menjadi sebuah Rumah Sakit Pusat Kanker NTT,” tambah Gubernur Viktor Laiskodat. (*/humas/gma)

Komentar ANDA?

Canra Liza

Recent Posts

Undana Tuan Rumah Konferensi Nasional Teknik Sipil ke-18

Kupang – Universitas Nusa Cendana (Undana) resmi menjadi tuan rumah Konferensi Nasional Teknik Sipil ke-18…

3 hours ago

Calon Lain Umbar Janji, Johni Asadoma Sudah Tangkap 53 Pelaku TPPO

Kupang - Debat perdana calon gubernur dan wakil gubernur NTT pada 23 Oktober 2024 malam…

5 hours ago

Jaringan Politik Nasional Kuat, Cerdas dan Berintegritas, Melki-Johni Pilihan Tepat Pimpin NTT

Kupang Pasangan Calon (paslon) Gubernur dan Calon Wakil Gubernur Nusa Tenggara Timur (NTT) nomor urut…

15 hours ago

PLN Peduli Bersama SMKN 3 Mataram, Maknai Sumpah Pemuda Lewat Pelatihan Konversi Motor Listrik

Mataram - PLN Peduli melalui PT PLN (Persero) Unit Induk Pembangunan Nusa Tenggara (UIP Nusra)…

17 hours ago

Puluhan Tomas Takari Temui Korinus Masneno Minta Kampanye Akbar

Kupang - Sekitar 30 tokoh masyarakat (Tomas) kelurahan Takari dan desa Noelmina kecamatan Takari, Kamis…

17 hours ago

Pengamat Menilai Konsep Birokrasi yang Ditawarkan Melki-Johni Relevan

Kupang -  Pengamat politik Universitas Muhammadiyah Kupang Ahmad Atang menilai, konsep pengelolaan birokrasi yang ditawarkan…

19 hours ago