KRI Nanggala 402./Foto: ant dari laman MI
Bali – Kepala Staf Angkatan Laut (KSAL) Laksamana Yudo Margono mengatakan kapal selam KRI Nanggala-402 terbelah menjadi 3 bagian.
Seluruh prajurit TNI yang ada di dalam kapal selam tersebut, gugur. “Jadi di sana KRI Nanggala terbelah menjadi 3 bagian,” katanya dalam jumpa pers, Minggu (25/4).
Menurutnya, KRI Nanggala 402 ditemukan pada posisi 07 derajat 48 menit 56 detik selatan dan 114 derajat 51 menit 20 detik timur yaitu yang tepatnya dari datum 1 tempat tenggelamnya KRI Nanggala berjarak kurang lebih 1.500 yard di selatan pada kedalaman 838 meter. (*)
Kupang - Ancaman Terorisme dapat terjadi kapan saja, di mana saja dan kepada siapa saja.…
Kupang - Presiden Prabowo Subiantom engutus Deputi Investasi dan Pengusaahan BP Batam, Fary Francis untuk…
Lembata - PT PLN (Persero) Unit Pelaksana Pelayanan Pelanggan (UP3) Flores Bagian Timur melalui Unit…
Kupang - PT PLN kembali menghadirkan promo spesial berupa diskon 50% untuk biaya tambah daya,…
Kupang - Wakil Gubernur NTTJohni Asadoma membuka "Ana NTT Kreatif Festival" AnTiK Fest 2025, di…
Kupang - Penyidik Polsek Alak melimpahkan berkas dua tersangka kasus pengeroyokan terhadap John Pelang di…