Marianus Sae
Kupang–Bupati Ngada Marianus Sae terjaring operasi tangkap tangan (OTT) Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Minggu (11/2).
Ketua DPW Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) NTT Yucun Lepa membenarkan OTT tersebut.
Saat ini Marianus tercatat sebagai bakal calon gubernur NTT 2018 diusung PDIP dan PKB. Ia berpasangan dengan Emilia Nomleni.
“Pak Marianus OTT di Bajawa langsung dibawa ke Jakarta,” kata Yucun kepada lintasntt.com.
Marianus mengenakan kemeja putih dan celana hitam. Dia juga didampingi petugas KPK. (gma)
Yahukimo - Gerombolan OPM, penjahat kemanusiaan sangat biadab dengan tidak berprikemanusiaan membunuh dan membakar hidup-hidup…
Labuan Bajo - Wakil Gubernur (Wagub) NTT Johni Asadoma menegaskan kontrak kerjasama dengan investor untuk…
Kupang - Sebanyak 7 wisatawan asing dan tiga kru kapal wisata Raja Bintang 02 berhasil…
Kupang - PT Angkasa Pura 1 Bandara El Tari Kupang, Nusa Tenggara Timur melakukan paper…
Labuan Bajo - Pelabuhan Marina yang merupakan salah satu ikon pariwisata di Labuan Bajo, Kabupaten…
Lahendong - Kepala Desa Lungar, Kabupaten Manggarai, NTT, Eduardus Joman, tercengang melihat bagaimana sejahteranya masyarakat…