Gerhana Bulan
Kupang – Gerhana bulan total atau super blood moon yang hanya terjadi 195 tahun sekali, bisa dilihat sore ini NTT.
Gerhana bulan ini akan muncul, Rabu (26/5/2021) pukul 17.44 Wita, dan mencapai puncaknya pada pukul 19.18 Wita. Gerhana bulan ini akan berakhir pada pukul 21.51 Wita.
Sesuai keterangan yang dkutip dari Instagram Pusat Sains Lapan menyebutkan gerhana bulan ini menjadi spesial karena karena beriringan dengan terjadinya perige, yakni bulan berada di jarak terdekatnya dengan bumi.
“Bulan akan tampak merah karena pembiasan cahaya matahari oleh lapisan atmosfer bumi. Oleh karenanya GBT kali ini disebut juga dengan bulan merah super atau super blood moon,” tulis Lapan dalam Instagram resminya.
Lapan juga mengajak masyarakat mengikuti live streaming gerhana bulan total yang berbarengan dengan perayaan hasi waisak tesebut.
Karena itu, fenomena yang hanya terjadi seumur hidup ini, sayang dilewatkan. (gma)
Kupang - Bibit siklon 96S yang muncul Laut Timor beberapa hari lalu, telah berkembang jadi…
Kupang - Prosesi Jalan Salib menyambut Hari Raya Jumat Agung digelar Pemuda Klasis Kota Kupang,…
Kupang - Wali Kota Kupang Christian Widodo Bersama Wakil Wali Kota Kupang, Serena C. Francis…
Kupang - Wakil Gubernur (Wagub) NTT Johni Asadoma menyampaikan apresiasi yang tinggi kepada seluruh pemuda…
Kupang - Menteri Koperasi Budi Arie Setiadi bersama Wakil Gubernur (Wagub) Nusa Tenggara Timur (NTT)…
Kupang - Jefrianto Haga, 22, remaja asal Kelurahan Batuplat, Kecamatan Alak, Kota Kupang, NTT, dievakuasi…