Categories: Hukum

Jaksa Sita Rp1,210 Miliar dari Notaris, Auditor dan Bank NTT

Kupang -Kejaksaan Tinggi NTT menyita uang sebanyak Rp1,210 miliar yang diduga hasil korupsi pemberian fasilitas kredit Bank NTT Cabang Surabaya 2018, Senin (13/7).

“Uang ini disita dari beberapa pihak yang akan menjadi saksi dalam proses penyedikan,” kata Kajati NTT, Yulianto.

Menurutnya, uang disita dari dua notaris, konsultan, auditor akuntan publik, internal Bank NTT, dan tersangka Ilham Nurdiyanto.

Saat ini, jumlah uang hasil sitaan korupsi kasus tersebut mencapai Rp123 miliar dari total kerugian negara Rp127 miliar. Sedangkan kredit yang diajukan tujuh tersangka sebesar Rp149 miliar.

Dari tujuh tersangka, enam orang di antaranya sudah ditangkap, termasuk Ilham Nurdiyanto.

Sedangkan satu tersangka masih dalam pengejaran bernama Muhammad Ruslan, namun penyidik sudah menyita uang sebanyak Rp9,5 miliar dari rekening milik tersangka tersebut di sebuah bank swasta. (gma)

Komentar ANDA?

AddThis Website Tools
Canra Liza

Recent Posts

Dari Bumi Lamaholot, Fadli Zon dan Wagub Johni Asadoma Dorong Pariwisata Berbasis Budaya

Kupang - Exotic Lamaholot yang digelar di Larantuka, Flores Timur, Jumat (26/4/2025), menjadi pintu masuk…

2 days ago

Polairud Polda NTT Gagalkan Penyelundupan 100 Detonator dari Makassar ke Labuan Bajo

Kupang - Direktorat Polairud Polda NTT berhasil mengagalkan penyelundupan 100 detonator untuk pengeboman ikan di…

3 days ago

Kartini Tangguh, Perempuan Penjaga Terang di Timur Indonesia

Kupang - Di balik nyala yang menerangi Pulau Timor, ada kisah seorang perempuan muda yang…

3 days ago

PLN Jadi Perusahaan Energi Terbaik untuk Mengembangkan Karir di Indonesia versi LinkedIn

Jakarta - PT PLN (Persero) menjadi perusahaan energi terbaik untuk mengembangkan karir di Indonesia. Capaian…

4 days ago

Persiapan Sudah Luar Biasa, Tapi Gibran Batal Datang ke Maumere

Kupang - Persiapan kunjungan Wapres Gibran Rakabuming Raka ke Maumere, Kabupaten Sikka, NTT pada Kamis…

4 days ago

Kamis, Gibran ke Maumere Cek Makan Bergizi Gratis dan Kunjungi Bendungan Napun Gete

Kupang - Wapres Gibran Rakabuming Raka dijadwalkan meninjau pelaksanaan program Makan Siang Gratis (MBG) di…

4 days ago