Kupang – DPW Partai NasDem Nusa Tenggara Timur (NTT) dijadwalkan melantik pengurus baru periode 2021-2024 di Kupang, Sabtu (7/5/2021).
Pengurus baru ini tanpa Alexander Take Ofong yang menjabat sekretaris DPW Partai NasDem NTT periode lima tahun sebelumnya.
Sesuai laporan yang diterima lintasntt.com, Jumat (6/5) malam, Pengurus periode 2021-2024 ditetapkan dengan SK Nomor 18-Kpts/DPP-Nasdem/IV/2021 tentang pengesahan pengurus baru DPW Nasdem Provinsi NTT periode 2021-2024. Para pengurus akan dilantik pada pukul 15.00 Wita di kantor DPW NasDem NTT Jalan Frans Seda, Kota Kupang.
Berikut nama-nama pengurus:
Ketua: Raymundus Sau Fernandes
Wakil Ketua Bidang Pemenangan Pemilu:
Christian Mboeik
Wakil Ketua Bidang Organisasi dan Keanggotaan: Alexander Ena
Wakil Ketua Bidang Kaderisasi dan Pendidikan Politik:
Pius Rengka
Wakil Ketua Bidang Hubungan Legislatif:
Kasimirus Kolo
Wakil Ketua Bidang Hubungan Eksekutif:
John E. Parera
Wakil Ketua Bidang Hubungan Sayap dan Badan:
Matheos Makunimau
Wakil Ketua Bidang Penggalangan dan Penggerak Komunitas: Indradjaya Harun
Wakil Ketua Bidang Pemilih Pemula dan Milenial:
Bobby Damanik
Wakil Ketua Bidang Digital dan Siber: Benny Leonard
Wakil Ketua Bidang Media dan Komunikasi Publik:
Elas Jawamara
Wakil Ketua Bidang Ekonomi: Robert Fanggidae
Wakil Ketua Bidang UMKM: Fransisco Lopez
Wakil Ketua Bidang Agama dan Masyarakat Adat:
Obed Naitboho
Wakil Ketua Bidang Tenaga Kerja: Julius Uli
Wakil Ketua Bidang Kesehatan: dr. Debby Abineno
Wakil Ketua Bidang Perempuan dan Anak: Kristien Samiyati Pati
Wakil Ketua Bidang Pendidikan dan Kebudayaan: Dolvianus Kolo
Wakil Ketua Bidang Hukum dan HAM: Antonia Pah
Wakil Ketua Bidang Pariwisata dan Industri Kreatif: Hartini Bahren
Wakil Ketua Bidang Pertanian, Peternakan dan Kemandirian Desa: Heribertus Nono
Wakil Ketua Bidang Maritim: Fredy Mui
Wakil Ketua Bidang Pemuda dan Olahraga: Bobby Pitoby
Wakil Ketua Bidang Energi dan Mineral: Margaretha Bubu
Wakil Ketua Bidang Lingkungan Hidup: Eldat Nenabu
Wakil Ketua Bidang Kehutanan, Agraria dan Tata Ruang: David Mesakh Laleb
Wakil Ketua Bidang Migran: Wellem Kale
Wakil Ketua Bidang Pembangunan dan Infrastruktur: Paul Christian Lino
Sekretaris : Yusak Meok
Wakil Sekretaris Bidang Kebijakan Publik dan Isu Strategis: Fransiska Sugi
Wakil Sekretaris Bidang Ideologi, Organisasi dan Kaderisasi : Nofrina Manulangga
Wakil Sekretaris Bidang Pemenangan Pemilu: Maria Margaretha Bhubhu
Wakil Sekretaris Bidang Umum dan Administrasi:
Fabyola Ratu Nitte
Bendahara: Deddy G. Nenotek
Wakil Bendahara Pengelolaan Dana dan Aset: Johana Kaborang
Wakil Bendahara Penggalangan Dana: Maria Clara da Cunha. (*/gma)