Gempat Tuban/BMKG
Kupang – Gempa kuat mengguncang Tuban, Jawa Timur Jumat (14/4) pukul 16.55 WIB.
Meskipun lokasi gempa jauh dari NTT, getaran gempa terasa hingga Pulau Rote, serta Kota Kupang dan Kabupaten Kupang. Kepala Geofisika Kupang, Margiono mengatakan gempa dirasakan II MMI di Kupang.
Getaran gempa juga dirasakan di Pulau Rote. “Lumayan (besar) terasa di Rote Barat, gelas jatuh dari atas meja,” kata Jess John Nalle, warga Kecamatan Rote Barat, Kabupaten Rote Ndao. (*)
Kupang - Exotic Lamaholot yang digelar di Larantuka, Flores Timur, Jumat (26/4/2025), menjadi pintu masuk…
Kupang - Direktorat Polairud Polda NTT berhasil mengagalkan penyelundupan 100 detonator untuk pengeboman ikan di…
Kupang - Di balik nyala yang menerangi Pulau Timor, ada kisah seorang perempuan muda yang…
Jakarta - PT PLN (Persero) menjadi perusahaan energi terbaik untuk mengembangkan karir di Indonesia. Capaian…
Kupang - Persiapan kunjungan Wapres Gibran Rakabuming Raka ke Maumere, Kabupaten Sikka, NTT pada Kamis…
Kupang - Wapres Gibran Rakabuming Raka dijadwalkan meninjau pelaksanaan program Makan Siang Gratis (MBG) di…