Ilustrasi Seismograf
Kupang – Gempa dengan magnitudo 6,9 terjadi di Laut Banda, Kamis (21/8) pukul 12.09 Wita. Gempa tidak berpotensi tsunami.
Getaran gempa dirasakan di dirasakan di Kota Kupang I-II MMI, Waingapu, Sumba Timur antara III-IV
MMI, Tambolaka II MMI, Mataram, Sumbawa Besar, Nusa Tenggara Barat (NTB) antara III
MMI, Bima, Ende, Ruteng, Kairatu, Banda II-III MMI.
BMKG melaporkan Episenter gempa terletak pada koordinat 6,88 LS dan 123.55 BT, sekitar 171
kilometer timur laut Larantuka, ibu kota Flores Timur. Kedalaman gempa 679 kilometer
Kepala Stasiun Geofisika Waingapu Sumba Timur, Arief Tyastama mengatakan magnitudo gempa besar (6,9) dan pusat gempa sangat dalam maka dampaknya bisa terasa sampai wilayah yang luas. (gma)
Jakarta - Wakil Gubernur NTT Johni Asadoma melakukan kunjungan kerja (kunker) ke Badan Nasional Pengelola…
Kupang - Dalam upaya meningkatkan pemahaman dan kesadaran generasi muda terhadap pentingnya keselamatan dalam menggunakan…
Kupang - Seorang warga Dusun Nautasik, Desa Suelain, Kecamatan Lobalain, Rote Ndao, Nusa Tenggara Timur…
Maumere - Dalam semangat pelayanan tanpa henti, PT PLN (Persero) Unit Induk Wilayah NTT melalui…
Mataram - Kelompok Tani Nubahaeraka, Kecamatan Atadei, Kabupaten Lembata, binaan PT PLN (Persero) Unit Induk…
Kupang - Teka-teki tentang siapa yang akan menjadi Ketua Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Pemuda Tani…