Humaniora

Ada Potensi Saksi Kebakaran Kapal Cantika Ditetapkan jadi Tersangka

Kupang – Kapolda NTT Irjen Johni Asadoma mengatakan selalu ada potensi 20 saksi yang diperiksa terkait kebakaran Kapal Express Cantika 77, beberapa di antaranya ditetapkan tersangka.

“Selalu ada, kita aja nanti, siapa nanti kita lihat, belum bisa kita sampaikan sekarang karena belum naik ke penyidikan. Nanti sudah naik sidik, kita akan informasikan siapa yang berpotensi jadi tersangka,” kata Irjen Johni Asadoma, Selasa (1/11/2022).

Saksi yang diperiksa tersebut berasal dari Kantor Syahbandar dan Otoritas Pelabuhan (KSOP), ABK Kapal Express Cantika 77 dan penumpang.

Penyelidikan kasus ini melibatkan penyidik dari Polda NTT, Tim Ahli dari Labfor Polda Bali dan penyidik dari Baharkam Mabes Polri.

“Sekarang kasusnya sedang diproses, kita harapkan dalam waktu dekat dapat menentukan apakah kasus ini dinaikkan ke penyidikan atau masih butuh waktu untuk mengumpukan barang bukti atau meminta keterangan saksi, keterangan ahli dan sebagainya, jadi masih berproses,” ujarnya. Menurutnya, kasus ini masih tahap penyelidikan, belum dinaikkan ke penyelidikan. (*/mi)

Komentar ANDA?

AddThis Website Tools
Canra Liza

Recent Posts

Hilang Terseret Banjir di Manggarai, Kakek 70 Tahun Ditemukan Tak Bernyawa

Dahlan, kakek berusia 70 tahun asal Desa Desa Golo Sepang, Kecamatan Boleng Kabupaten Manggarai Barat,…

9 hours ago

Indosat Perkuat Konektivitas Sepanjang Jalur Mudik Lebaran

Kupang - Indosat Ooredoo Hutchison (Indosat atau IOH) berkomitmen mendukung kelancaran komunikasi pelanggan di seluruh…

9 hours ago

Lewat KUB, Bank NTT dan Bank Jatim Perkuat Kolaborasi Menuju Pertumbuhan Bisnis Berkelanjutan

Kupang - Sebagai bagian dari upaya memperkuat pertumbuhan bisnis dan meningkatkan daya saing di era…

12 hours ago

Wagub NTT Kunjungi Pasar Lili, Dibangun Tahun 2019 Belum Dimanfaatkan Pedagang

Kupang - Wakil Gubernur NTT Johni Asadoma mengunjungi bangunan Pasar Baru Lili di Desa Camplong,…

15 hours ago

Indosat Perkuat Sinyal Selama Libur Idulfitri

Kupang - Jelang periode mudik lebaran 2025, Indosat luncurkan "Unparalleled Network Services Guaranteed" yang merupakan…

1 day ago

Hari Bakti Rimbawan, Wagub NTT Johni Asadoma Tanam Pohon

Kupang - Wakil Gubernur (Wagub) NTT Johni Asadoma menanam pohon seusai memimpin upacara peringatan Hari…

1 day ago